Banyak diantara kalian tentu memiliki halaman rumah yang ditanami berbagai jenis tumbuhan dan kembang. Pernahkah kalian melihat tanaman Pacar Air? Tanaman yang berasal dari India tersebut banyak memiliki khasiat, tanaman tersebut bisa hidup di dataran rendah maupun tinggi.
Hampir semua bagian pada bunga tersebut bisa dimanfaatkan oleh kita. Daun dan bijinya bisa di makan, tunas muda dari tanaman tersebut pun bisa di masak serta dijadikan obat. Biji bunga ini bisa dimakan dalam keadaan mentah juga loh. Banyak kejadian di Indonesia, tanaman ini digunakan untuk Hena pada kuku jari. Tapi tahukah kita fungsi dari tanaman tersebut secara ilmiah? Tanaman ini digunakan para dokter ahli dalam menyembuhkan gigitan ular berbisa, dan sakit pinggang. Benih dari tanaman ini bisa digunakan untuk obat kanker serta daunnya bisa menyembuhkan penyakit kutil. Khasiat lain dari tanaman ini pun dapat meredakan memar, nyeri sendi, dan banyak lagi. Cara mengkonsumsinya cukup mudah, ambil 3 sampai 7 helai daun tanaman ini, rebus sekitar 5menit, lalu bisa langsung dikonsumsi baik air rebusan maupun daunnya.
Hampir semua bagian pada bunga tersebut bisa dimanfaatkan oleh kita. Daun dan bijinya bisa di makan, tunas muda dari tanaman tersebut pun bisa di masak serta dijadikan obat. Biji bunga ini bisa dimakan dalam keadaan mentah juga loh. Banyak kejadian di Indonesia, tanaman ini digunakan untuk Hena pada kuku jari. Tapi tahukah kita fungsi dari tanaman tersebut secara ilmiah? Tanaman ini digunakan para dokter ahli dalam menyembuhkan gigitan ular berbisa, dan sakit pinggang. Benih dari tanaman ini bisa digunakan untuk obat kanker serta daunnya bisa menyembuhkan penyakit kutil. Khasiat lain dari tanaman ini pun dapat meredakan memar, nyeri sendi, dan banyak lagi. Cara mengkonsumsinya cukup mudah, ambil 3 sampai 7 helai daun tanaman ini, rebus sekitar 5menit, lalu bisa langsung dikonsumsi baik air rebusan maupun daunnya.